D3 vs S1
Bagi yang sekarang uda kelas 3 sma/smk,yang
pengen lanjut kuliah ke perguruan tinggi,tentunya selain sibuk mikirin mau
kuliah jurusan apa,ada satu lagi yang mesti di pikirkan,kita mau kuliah S1 atau
D3,dan berikut plus minus nya S1 dan D3,semoga bermanfaat
(+)S1 :
-dapat materi dan teori yang lebih lengkap di
bandingkan kuliah D3
-kalau sudah lulus punya gelar sarjana
-bisa langsung melanjutkan kuliah S2 yang lebih
memperdalam bidang studi yang kita inginkan
-bisa memilih jurusan S2 yang berbeda dari
jurusan S1 kita
-kalau melamar pekerjaan biasanya di dahulukan
di bmadingkan lulusan D3 dan bisa saja melamar lowongan pekerjaan yang
syaratnya lulusan D3
(-)S1
-waktu kuliah yang cenderung lebih lama
-syarat kelulusan harus dengan penilitian yang
mendalam jadi lebih rumit dibanding D3
-karena waktu kuliah lebih lama biayanya lebih
besar di bnading D3
(+)D3
-waktu kuliah nya cuma tiga tahun dan lebih
cepat di bamdingkan S1
-tugas akhir kelulusan pun enggak seribet kayak
S1
-lebih banyak di berikan latihan praketk di
bandingkan teori
-lebih di perasiapkan untuk cepat dapat
pekerjaan karena bekal ketrampilan dan praktek yang jauh lebih banyak
(-)D3
-hanya mendapat sertifikat diploma,bukan gelar
-kalau melamar pekerjaan,harus bersaing cukup
ketat dengan lulusan S1 yang kemungkinan lebih di dahulukan
-tidak semua jurusan membuka program D3
-untuk mendapat gelar S1 harus melanjutkan
kuliah lagi dan bisa memakan waktu lebih lama di banding progaram sarjana
Sumber:majalah kawan ku edisi 21,2006
Tidak ada komentar:
Posting Komentar